Monday, 3 August 2020

MATERI DAN KUNCI JAWABAN BUKU SISWA KELAS 3 SD TEMA 1 SUBTEMA 3 PEMBELAJARAN 1

RINTOKUSMIRAN.COM- Materi dan kunci jawaban buku siswa kelas 3 SD Tema 1 Subtema 3 Pembelajaran 1. Pada Pembelajaran  tema 1 Subtema 3 Pembelajaran 1 ini anak-anak akan mempelajari tentang pertumbuhan ayam.
MATERI DAN KUNCI JAWABAN BUKU SISWA KELAS 3 SD TEMA 1 SUBTEMA 3 PEMBELAJARAN 1
MATERI DAN KUNCI JAWABAN BUKU SISWA KELAS 3 SD TEMA 1 SUBTEMA 3 PEMBELAJARAN 1

Ayam merupakan salah satu makhluk hidup.  Tubuh ayam berbulu dan memiliki dua kaki. Ayam memiliki paruh dan bernapas dengan paru-paru. Ayam berkembang biak dengan cara bertelur.

Ayam mengalami perubahan bentuk mulai dari telur sampai menjadi ayam dewasa.  Setiap hari ayam diberi makan dan minum sehingga ukuran tubuh ayam bertambah besar. Ayam mengalami pertumbuhan.

Halaman 99-100
Berdasarkan bacaan di atas, dapatkah kamu menemukan contoh hewan lain yang memiliki ciri-ciri yang sama seperti ayam?

Jawaban: Ciri-ciri ayam pada gambar di atas adalah, bernapas dengan paru-paru, Berkembangbiak dengan bertelur, makan dan minum.

Tuliskan semua perubahan yang terjadi pada ayam
sesuai dengan gambar di depan!
Jawaban: Telur-Menetas-anak ayam-ayam dewasa.

Faktor apa saja yang mempengaruhi pertumbuhan ayam?
Jawaban: Makanan, Minuman 


Udin memiliki hewan peliharaan. Hewan peliharaan Udin adalah  2 ayam betina dan 2 ayam
jantan. Kedua ayam betina peliharaan Udin bertelur. Masing-masing ayam betina bertelur 10 butir. Setelah 21 hari, telur ayam Udin menetas menjadi anak ayam. Udin menyimpan anak ayamnya pada dua kandang yang berbeda.

Berapa banyak anak ayam Udin semuanya?

Ditulis dalam bentuk perkalian adalah  2 × 10  = 20. Penjumlahan berulang dengan bilangan yang sama disebut perkalian.

ika Udin memiliki 3 buah kandang yang berisi masing-masing 12 ekor ayam.
 12  +  12  +  12  =    36
Ditulis dalam perkalian  adalah 3 × 12 = 36.
Cara lain menyelesaikan soal tersebut seperti berikut ini.
12 = 10 + 2
Kalikan masing-masing bilangan 10 dan 2 dengan  angka 3, lalu jumlahkan hasilnya.
3  ×  1 0   =  3 0
3  ×     2   =     6  +
                    3 6
Halaman 107
Selesaikan soal perkalian berikut sesuai contoh !

Untuk jawaban halaman 107 ada dalam video di bawah ini.


Video pembelajaran buku siswa kelas 3 SD tema 1 subtema 3 pembelajaran 1

No comments: